Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Samsung Galaxy Frame S6810 | Review Android Murah

Samsung Galaxy Frame S6810 | Review Android Murah - Samsung Galaxy Frame S6810, dari segi tampilannya design hp ini tergolong simple dan elegan. Secara keseluruhan tak ada spesifikasi yang cukup menonjol untuk ponsel ini, salah satu keunggulannya adalah dijejalkannya prosesor berkecepatan 1 Ghz untuk dapur pacu (belum diketahui jenis prosesor yang akan digunakan) yang dipadukan dengan memori RAM 512 MB. Sementara untuk operating sistemnya didukung dengan Android Jelly Bean, OS android terbaru saat ini.

Samsung Galaxy Frame S6810 | Review Android Murah
Samsung Galaxy Frame S6810 | Review Android Murah
Dengan dukungan dual camera pada samsung galaxy frame s6810, untuk kamera belakang dengan resoulsi 5 mp dengan auto-focus dan LED Flash yang mampu menghasilkan gambar berukuran 2592х1944 pixels. Serta untuk kamera depan tipe VGA untuk aktivitas video call ataupun foto -  foto jarak dekat.

Design body ponsel samsung galaxy frame s6810 yang berbentuk melengkung yang akan menimbulkan kesan sentuhan yang carriable soft dan simple. Ditambah lagi ukuran layar hanya 3,5 inci yang mengusung teknologi TFT capasitif touchscreen.

Beberapa fitur menarik lainnya dari Samsung Galaxy Frame S6810 yaitu :
  • WLAN Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi hotspot, Wi-Fi Direct
  • Bluetooth Yes, v3.0 with A2DP
  • Speed HSDPA, 7.2 Mbps; HSUPA, 5.76 Mbps
  • NFC, microUSB v2.0
  • Browser HTML
  • Radio Stereo FM radio with RDS, FM recording
  • GPS Yes, with A-GPS support and GLONASS
  • Java Yes, via Java MIDP emulator
  • Image/video editor
  • Baterai tipe Li-Ion 1300 mAh
Untuk urusan harga, pihak samsung masih belum mau memberitahukannya pada khalayak ramai kalo di prediksi tidak lebih dari Rp  1.500.000

Sekian Review Samsung Galaxy Frame S6810 semoga bermanfaat untuk anda yang sedang galau cari ponsel android murah berkualitas.

Posting Komentar untuk "Samsung Galaxy Frame S6810 | Review Android Murah"